Health and Beauty · Information

Mengenal Penyakit Alzheimer

Ketika seseorang sudah memasuki masa lanjut usia dan sering melupakan sesuatu, biasanya orang tersebut dan orang di sekitarnya akan dengan mudahnya bilang “oh sudah mulai pikun”. Namun, apakah hal itu benar-benar hanyalah pikun akibat faktor umur ataukah orang tersebut sedang menderita Alzheimer? Penyakit alzheimer sendiri adalah kondisi dimana ukuran otak mengecil akibat sindrom dengan apoptosis… Continue reading Mengenal Penyakit Alzheimer

Information · Review

Lebih Hemat Dengan Bakmi GM Delivery

Setiap 3 bulan sekali, saya harus mengantarkan adik saya untuk kontrol ke dokter. Namun, ternyata pada kontrol kali ini agak sedikit berbeda dari biasanya. Karena hasilnya kurang baik, maka dokterpun langsung menyarankan adik saya untuk langsung di rawat di rumah sakit. Karena saat itu ibu saya juga kebetulan sedang sakit, tidak mungkin ibu saya yang… Continue reading Lebih Hemat Dengan Bakmi GM Delivery

Health and Beauty · Information

Berbagai Makanan untuk Mengatasi Radang Tenggorokan

Saat perubahan musim dari musim hujan ke musim kemarau atau biasa di sebut Musim pancaroba, biasanya orang cenderung akan lebih mudah jatuh sakit. Salah satu penyakit umum yang biasanya di alami yaitu radang tenggorokan. Radang tenggorokan sendiri sebenarnya bukanlah penyakit yang berbahaya, asalkan segera diatasi. Jika tidak segera di atasi, maka akan menjadi penyakit yang… Continue reading Berbagai Makanan untuk Mengatasi Radang Tenggorokan